Kamis, 19 Oktober 2017


Bazar Kewirausahaan di SMAN 1 Trenggalek

Dalam rangka melaksanakan program sekolah rujukan, SMAN 1 Trenggalek menggelar kegiatan bazaar kewirausahaan pada bulan Desember tahun 2016 lalu. Bazaar perdana ini digelar tepatnya setelah SMANESA dinobatkan sebagani sekolah rujukan di provinsi Jawa Timur. Dengan mengusung tema kewiraushaan, diharapkan dapat melatih siswa supaya memiliki jiwa kewirausahaan yang mampu berkreasi dan inovatif serta memiliki pengalaman dalam menjalankan usaha yang berkualitas.



Suasana Bazar Kewirausahaan
 
Bapak Kepala Sekolah sedang berkeliling memantau bazar kewirausahaan

Bazar buku

0 komentar:

Posting Komentar

Kreativitas Siswa

Tak hanya berprestasi di bidang akademik, SMA Negeri 1 Trenggalek juga berprestasi di bidang seni. Salah satunya bukti prestasi SMA Neger...

VIDEO

Happy Cute Box Bear

Popular Posts